Airlangga: Pertumbuhan Ekonomi 2021 Didorong Pulihnya Sektor Industri & Perdagangan
Merdeka.com – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto menyebut bahwa capaian pertumbuhan ekonomi di kuartal IV-2021 sebesar 5 02 persen dan secara year on year (yoy) didorong oleh pulihnya sektor industri…